Sedekah Al-Quran Atas Nama Orang Tua Ke Pelosok Ne...
Sedekah Al-Qur'an
Sedekah Al-Quran Atas Nama Orang Tua Ke Pelosok Negeri
“Jika seseorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara (yaitu): sedekah jariyah, ilmu yang dimanfaatkan, atau do’a anak yang shalih”.(HR. Muslim no. 1631)
Insyaa Allah Al-Quran yang kita Wakafkan akan di gunakan oleh para santri, dalam :
Membaca Al Qur'an
Menghafal Al Qur'an
Mengkaji Al Qur'an
Mengamalkan Isi kandungannya.
Yang nantinya berkat wasilah Wakaf anda terlahirlah para penghafal qur'an, da'i, Ustadz, dll